TANGGAPAN DAN MASUKAN MASYARAKAT CALON ANGGOTA PPK
TANGGAPAN DAN MASUKAN
MASYARAKAT CALON ANGGOTA PPK
- Masyarakat dapat memberikan tanggapan terkait keterpenuhan syarat administrasi, integritas, rekam jejak, kinerja, dan kecakapan peserta seleksi sejak pengumuman hasil seleksi administrasi sampai pelaksanaan tahapan wawancara.
- Tanggapan masyarakat disampaikan kepada Pokja dengan mengisi formulir tanggapan dan masukan masyarakat (formulir dapat diunduh di laman ini (FORMULIR / diambil langsung di kantor KPU Kabupaten Kubu Raya), Laporan disertai identitas pelapor yang jelas, dan nomor kontak yang dapat dihubungi.
- Tanggapan dan Masukan masyarakat dapat disampaikan dengan cara:
- Datang langsung ke kantor KPU Kabupaten Kubu Raya dengan alamat Jl.Adisucipto, Km. 15,2 Sungai Raya
- Melalui WA Pokja Pembentukan Badan Ad Hoc KPU Kabupaten Kubu Raya
- Melalui Isian Form Tanggapan Online dibawah ini.
Form Tanggapan Online
- Pokja akan menjamin kerahasiaan identitas masyarakat yang telah memberikan Tanggapan dan Masukan.
- Jadwal Tanggapan dan Masyarakat 2-10 Desember 2022
Share this artikel :
Dilihat 1,178 Kali.